Jumat, 07 November 2008

9 CARA PRAKTIS MENGHAFAL AL-QUR`AN

Al-Qur`an yang secara harfiah berarti ‘bacaan sempurna’ merupakan suatu nama pilihan Allah yang sungguh tepat, karena tidak ada satu bacaan pun sejak manusia mengenal tulisan, yang dapat menandinginya. Al-Qur`an terus dibaca oleh jutaan orang, baik yang mengerti atau tidak mengerti artinya dan yang dapat atau tidak dapat menulis huruf-hurufnya. Bahkan, dihafal huruf demi hurufnya oleh orang dewasa, remaja, dan anak-anak. Bila Anda kesulitan untuk menghafal Al-Qur`an buku ini sangat cocok karena buku ini ditulis oleh seorang hafizh dan sekaligus pembimbing tahfizh Al-Qur`an, menuliskan untuk Anda 9 cara mudah menghafal Al-Qur`an. Diantaranya, memahami makna ayat sebelum dihafal, mengulang-ulang membaca sebelum menghafal, mendengarkan bacaan orang yang lebih ahli, sering menulis ayat-ayat al-qur`an dan memperhatikan ayat atau kalimat yang serupa.


Harga: 27.900,- + ongkos kirim sesuai tarif pos "kilat khusus",klik di: http://www.posindonesia.co.id/tarif_skh.php , dr Jakarta Timur & transfer ke rek: BCA No: 6310141249. Konfirmasi via chat Yahoo Messenger/id/e-Mail : oase_bc@yahoo.co.id atau hp no: 0811841321. Dan jika anda membutuhkan informasi buku-buku lain dapat melalui chat via YM, silahkan klik ikon YM dibawah ini:

Posting Komentar